You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 282 Warga Nikmati Layanan Jemput Bola Perekaman KTP di Makasar
....
photo Nurito - Beritajakarta.id

282 Warga Nikmati Layanan Administrasi Kependudukan di Makasar

Sebanyak 282 warga terlayani dalam program layanan perekaman KTP yang dilaksanakan Sudin Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Jakarta Timur di kantor Kecamatan Makasar, Minggu (13/6).

Kegiatan ini sekaligus mewujudkan wilayah tertib administrasi kependudukan

Kasi Pendaftaran Sudin Dukcapil Jakarta Timur, Puji Yanti mengatakan, layanan ini untuk memudahkan warga mendapatkan layanan administrasi kependudukan. Terutama, warga berusia 17 tahun yang pertama kali memiliki e-KTP.  

"Kegiatan ini sekaligus mewujudkan wilayah tertib administrasi kependudukan," kata Yanti.

Jakut Buka Pelayanan Perekaman KTP-el Warga Usia 16 Tahun 6 Bulan

Dia merinci, dari 282 warga yang terlayani ini, sebanyak 180 orang melakukan perekaman e-KTP, 61 mengurus Kartu Identitas Anak (KIA), 11 mengurus Kartu Keluarga (KK), pencetakan e-KTP ada tujuh orang dan konsultasi ada 23 orang.

"Kita akan terus lakukan layanan jemput bola agar warga lebih mudah mendapatkan layanan administrasi kependudukan," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4130 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2799 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1789 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1582 personFakhrizal Fakhri
  5. Kebakaran di Bawah Kolong Tol Wiyoto Wiyono Berhasil Dipadamkan

    access_time16-04-2025 remove_red_eye1452 personAnita Karyati

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik